
Mulai 1 Januari 2025 PPN Naik Menjadi 12%
Mulai 1 Januari 2025, Indonesia akan memberlakukan tarif PPN sebesar 12%. Namun, perubahan ini hanya berlaku untuk barang dan jasa mewah. Kebijakan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk mendukung ekonomi sambil menjaga daya beli masyarakat. Apa itu PPN? PPN...